Tags : #saic gm wuling

 

Pikap Wuling Journey Resmi Meluncur, Harga Rp 129 Jutaan

Persis seperti sketsanya, sosok nyata Journey hadir dengan bodi serba kotak. Dapat dilihat mulai dari desain bumper depan dan headlamp berujung kaku.

Read More

Pikap Wuling Journey Bakal Jadi Andalan Di 2021

Secara dimensi, Journey dikabarkan bakal memiliki ukuran panjang keseluruhan 5.105 mm, lebar 1.640 dan tinggi 1.811 mm. Serta jarak sumbu roda 3.160 mm.

Read More

GMC Hummer, Dari SUV 'Orang Kaya' Kini Jadi Pikap Listrik Bertorsi Besar

Mencoba 'merusak' segmen yang sama dengan Tesla Cybertruck, mobil berjuluk GMC Hummer EV ini menawarkan sederet keunggulan.

Read More

Angkot Ber-AC Di Depok, Bakal Pakai Wuling Confero

Angkot Wuling Confero ini dikenalkan pekan lalu. Dilihat sepintas, memang masih mengandalkan basis bodi bawaan Confero

Read More

Wuling Ternyata Sempat Buat Kembaran Daihatsu Espass

Dilihat dari sisi mana pun mirip dengan Espass, kecuali pada bagian emblemnya.

Read More

Wuling Zhengtu, Pikap Double Cabin Sederhana Bermesin Bensin

Mobil ini menawarkan tampilan yang sederhana. Lebih ke arah fungsional ketimbang gaya.

Read More

Wuling Garap Van Cargo Berbasis MPV Hong Guang

Untuk kemudahan bongkar muat, Hong Guang V 1.2 L dilengkapi dengan lantai rata (flatbed) yang lebih rendah hingga 20 persen dari pesaingnya. Serta sliding door dengan bukaan hingga 700 mm.

Read More

Kelahiran Kembali GMC Syclone, Pikap Terkencang Sepanjang Masa

New Syclone dibekali dengan mesin V8 supercharger

Read More

Tak Ada Van SUV Pun dijadikan Ambulans

Walau terbatas dari ketersediaan ruang, namun tetap saja SUV ini bisa berfungsi sebagai ambulans

Read More

Next Gen Chevrolet Colorado Akan Gunakan Satu Tipe Mesin Saja

Demi melakukan efisiensi, kemungkinan mesin diesel Duramax akan ditanggalkan, berganti satu jenis mesin bensin, berlaku untuk pasar global.

Read More