Tags : #rute transjakarta

 

Trayek Baru PO Bejeu, Layani Jalur Pati ke Merak

Untuk rute jarak jauh ini, Bejeu menyediakan bus tipe tronton Scania K410iB dengan balutan bodi Legacy SR2 XHD Prime dari Karoseri Laksana.

Read More

PO Haryanto Buka Rute Jakarta-Pekalongan, Berapa Ongkosnya?

Perjalanan perdana rute ini akan dimulai pada Sabtu (26/9) sore dari Jakarta. Namun untuk waktu keberangkatannya akan reguler pagi dan sore.

Read More

Mulai Senin 21 September, Transjakarta Batasi Waktu Operasi

Dalam pengumuman resminya, Transjakarta menyebutkan jika tanggal 21-27 September, waktu operasionalnya dibatasi dari pukul 05.00-19.00 saja. Sebelumnya waktu operasional 05.00-20.00.

Read More

Ada Masker dan Wastafel Portabel Disabilitas Di Halte Transjakarta

Transjakarta menyiapkan sebanyak 1.000 masker untuk pelanggan disabilitas.

Read More

Bus Tingkat Wisata Stop Operasional Saat PSBB, Rute Transjakarta Masih Normal

PSBB kembali diberlakukan di Jakarta. Sederet kebijakan diberlakukan, termasuk aturan kendaraan umum.

Read More

Banyak Rute Baru PO Sudiro Tungga Jaya, Apa Saja?

Ada beberapa trayek yang dihadirkan, yakni jurusan Jabodetabek menuju Wonosobo via Banjarnegara dan Ponorogo.

Read More

PO Sempati Star Punya Rute Bus Tingkat Terjauh Di Indonesia

PO Sempati Star hadir di Bandung. Tujuannya ke Banda Aceh via Lampung, Palembang, Jambi, Pekanbaru dan Medan. Rutenya sebagian besar memakai tol Trans Sumatra non-stop.

Read More

JPO Halte TransJakarta BI Ditutup, Efek Pembangunan MRT Jakarta Fase 2

Salah satu efeknya, adalah ditutupnya jembatan penyeberangan orang (JPO) di halte bus Transjakarta. Seperti yang akan berlaku pada halte bus Bank Indonesia

Read More

Transjakarta Makin Terintegrasi Dengan Transportasi Umum Lain

Transjakarta coba merevitalisasi halte dan fasilitas pendukung lainnya. Termasuk halte yang terintegrasi dengan moda transportasi lainnya, seperti kereta KRL Commuterline.

Read More

Ini Perbedaan Bus Listrik Skywell Dan BYD Transjakarta

Masih asing dengan brand Skywell? Ya memang tak seperti BYD yang produk bus listriknya dipakai di Amerika Selatan hingga Eropa, Skywell sendiri lebih dulu dipakai di pasar domestik Tiongkok.

Read More